Friday, May 23, 2014

Perkenalan Totok Setiawan

Salam kenal semuanya... kenalin gue Totok Setiawan, panggil aja Totok. Sekarang gue menempuh pendidikan di Akademi Komunitas Negeri Ponorogo dan mengambil prodi Teknik Mekatronika, sekilas tentang gue, saat ini gue masih berumur 18 menginjak 19 tahun, masih muda kan? :) Mungkin detik ini adalah detik dimana gue ngeposting di blog untuk pertama kalinya, nantikan karya gue ya para fans ku ;)

No comments:

Post a Comment

MAGANG DI DAIHATSU KYUSHU JEPANG

Ohayou gozaimasu… Konnichiwa… Konbanwa… bagi minnasan semuanya, gak kerasa ya udah lama banget gak posting dimari. Ini blog udah k...